PURWAKARTA, garisjabar.com- Destinasi wisata yang bisa dikunjungi saat menjelang liburan Nataru. Rabu (6/12/2023).
Menjadi salah satu tempat yang sering dikunjungi oleh para wisatawan dari berbagai daerah.
Tempat wisata edukasi dan rekreasi ini cocok untuk mengisi liburan bersama keluarga.
Selain itu, banyak pilihan tempat wisata hingga kuliner dari mulai makanan daerah hingga makanan kekinian.
Menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru), banyak keluarga yang mulai mencari tempat untuk dikunjungi.
destinasi wisata, salah satunya berlokasi di Desa Cisalada, Kecamatan Jatiluhur, Kabupaten Purwakarta, dan tentunya menjadi tempat wisata yang hits.
Serta pemandangan dengan tempat yang indah, bisa dinikmati oleh pengunjung.
Kawasan wisata memiliki konsep kearifan lokal dengan beberapa wahana.
Cikao Park memiliki water park yang dilengkapi dengan kolam ombak, mandi busa, dan beberapa kolam lainnya.
Namun dapat mengajak putra-putri untuk bermain air di kolam ini maupun berenang.
Suasana kolam dibuat seperti pantai yang dilengkapi dengan pasir layaknya tengah berada di pantai.